Kestabilan Lereng Tambang Batubara

Analisis Kestabilan Lereng Highwall Penambangan …

Di dalam operasi penambangan, masalah kestabilan lereng akan di temukan pada lerengpenggalian tambang terbuka (open pit dan open cut), lereng tempat penimbunan material buangan (tailing disposal), lereng penimbunan bijih (stockyard) dan lereng di sekitar fasilitas lainnya (Suyartono,2003).

PENGARUH BIDANG DISKONTINUITAS TERHADAP KESTABILAN LERENG TAMBANG …

Berau Coal adalah perusahaan yang saat ini mengelola tambang batubara dengan metode penambangan terbuka, untuk itu diperlukan analisa geoteknik. Tujuan dari penelitian ini yaitu menentukan kestabilan lereng yang ber-diskontinuitas dan tidak ber-diskontinuitas untuk mengetahui pengaruh bidang diskontinuitas terhadap lereng.

Analisis Kestabilan Lereng pada Pit Bengkirai Tambang Terbuka Batubara

E-ISSN 2541-2116 ISSN 2443-2083 Jurnal Geomine, Volume 10, Nomor 2: Agustus 2022, Hal. 156 - 167 Analisis Kestabilan Lereng pada Pit Bengkirai Tambang Terbuka Batubara di PT Guruh Putra Bersama Site Gunung Sari Kecamatan Tabang Kabupaten Kutai Kartanegara Kalimantan Timur Besse Putrilia1, Sahrul1*, Rina Rembah1, Abdul Salam …

PENGELOLAAN & PENGENDALIAN PERGERAKAN LERENG …

Hasil Recovery Batubara Dengan menerapkan pengelolaan dan pengendalian kestabilan lereng tambang di Pit 2 Tambang Asam Asam, PT Arutmin berhasil melakukan optimasi penambangan batubara di Blok 07 – 11 low wall Pit 2 Tambang Asam Asam sebanyak 229 Kton dengan pemantauan intensif.

Analisis Kestabilan Lereng Tambang Menggunakan Data …

Taufani, Mohammad Inggil (2018) Analisis Kestabilan Lereng Tambang Menggunakan Data Pendukung Geolistrik Resistivitas Pada Tambang Batubara PT. Amanah Anugerah Adi Mulia, Kecamatan Kintap, Kalimantan Selatan. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

ANALISIS KESTABILAN LERENG DAN PENENTUAN …

Hal yang paling penting dilakukan dalam perencanaan suatu tambang terbuka adalah analisis kestabilan lereng dan penentuan geometri lereng stabil. Penelitian dilakukan di salah satu Pit PT.

(PDF) Identifikasi Potensi Longsoran Batuan Menggunakan …

Metode tambang terbuka batubara pada penerapannya akan meninggalkan lereng-lereng pada akhir dari kegiatan penambangan. Sebuah metode analisis kestabilan lereng yang praktis pada lokasi bekas tambang memberikan keuntungan dari segi kemudahan serta keekonomisan, namun harus tetap memberikan gambaran utama dari performa lereng …

(PDF) ANALISIS KESTABILAN LERENG …

Penelitian ini bertujuan sebagai studi pengaruh muka air tanah terhadap kestabilan lereng tambang batubara di daerah penelitian. Metode penelitian yang digunakan meliputi pengumpulan data primer melalui …

Kestabilan Geometri Lereng Bukaan Tambang Batubara di …

PT. Pasifik Global Utama Melakukan kajian geoteknik untuk mendukung rencana penambangan batubara dengan memaksimalkan kemiringan dan ketinggian lereng untuk optimalisasi penambangan yang diperkirakan masih aman. Penentuan desain lereng bukaan tambang didasarkan atas hasil kajian geoteknik, yang difokuskan pada …

ANALISIS KESTABILAN LERENG BERDASARKAN …

Studi ini memaparkan analisa kestabilan lereng dengan menggunakan integrasi data geofisika dan geoteknik. Data geofisika dilakukan melalui penyelidikan geolistrik tomografi dengan konfigurasi Wenner dan Wenner Schlumberger, dan geoteknik dengan metode bor inti dan pengujian standard penetration test (SPT).

[PDF] Analisis Kestabilan Lereng Tambang Terbuka Blok A …

Latar belakang: Tambang batubara di Indonesia secara umum menggunakan metode tambang terbuka pada tahap eksploitasi. Tujuan penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kestabilan lereng di daerah penelitian berdasarkan metode klasifikasi massa batuan RMR dan GSI, menentukan tingkat …

ANALISIS PROBABILITAS KESTABILAN LERENG …

enting pada tambang terbuka untuk menentukan geometri lereng dan kestabilan lereng tambang. Kestabilan lereng pada tambang terbuka sangat mempengaruhi kelangsungan produksi dan keselamatan pekerja pada tambang tersebut. Pada kasus tambang timah primer, material pembentuk lereng yang terdiri dari batuan induk berupa granit dan …

RANCANGAN LERENG TAMBANG BATU BARA …

Analisis dari kemantapan lereng tambang batubara terbuka dari penelitian ini dibantu dengan menggunakan aplikasi Geoslope 2018 (Slope/W) dengan memakai metode analisis bishop dan model analisis material batuan dengan menggunakan Mohr-coloumb.

Perpustakaan Digital

PT Berau Coal merupakan salah satu perusahaan pertambangan batubara yang terletak di Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur yang menggunakan metode penambangan terbuka. PT Berau Coal menambang batubara pada Formasi Latih (Tml) yang berumur Miosen Tengah dan memiliki cadangan batubara yang sangat ekonomis. Tujuan dari …

KAJIAN PENGARUH MATERIAL PROPERTIS …

KAJIAN PENGARUH MATERIAL PROPERTIS DOMAIN BATUAN DASAR TERHADAP KESTABILAN LERENG PADA NIKEL LATERIT DI SITE POMALAA, SULAWESI TENGGARA, PT ANTAM Tbk

Studi Geoteknik Pengaruh Muka Air Tanah Terhadap Kestabilan Lereng …

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan studi pengaruh muka air tanah terhadap kestabilan lereng tambang batubara di daerah penelitian. Metode penelitian yang digunakan meliputi pengumpulan data primer melalui observasi lapangan untuk mengumpulkan data-data teknis terkait dan pengumpulan data sekunder melalui studi …

Repository | Universitas Hasanuddin

SANJAYA, ERVIN BUDI (2021) ANALISIS KESTABILAN LERENG PADA TAMBANG BATUBARA TERBUKA (OPEN COAL PIT MINING) LAPANGAN "X" BLOK BARAT IUP PT. ALAMJAYA BARA PRATAMA …

REVIEW JURNAL PERHAPI : GEOTEKNIK PADA …

Kestabilan suatu lereng sangat bergantung pada karakteristik massa batuan serta kondisi dari factor factor eksternal yang ada di lapangan seperti muka air tanah, getaran, dan lain-lain.

Publikasi Online ITS (POMITS)

Abstrak—Sebagian besar eksploitasi batubara menggunakan sistem open pit, yang akan membentuk suatu cekungan. Cekungan hasil dari eksploitas mempunyai lereng. Kestabilan dari lereng pembentuk cekungan sangat penting karena menyangkut keselamat pekerja, alat, serta kelancaran produksi. Penelitian ini dilakukan untuk …

FEFF004D006900630072006F0073006F0066007400200057006F007200640020002D002

Aktivitas manusia yang berhubungan dengan Tambang khususnya Tambang Batubara di tambang terbuka akan selalu menghadapi permasalahan dengan lereng (Slope). Lereng tersebut harus dianalisis kemantapannya untuk mencegah bahaya longsor di waktu-waktu yang akan datang, karena menyangkut keselamatan kerja, keamanan peralatan, harta …

Analisis Kestabilan Lereng Menggunakan Metode Rock …

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kestabilan lereng tambang tuf akibat aktifitas penambangan oleh masyarakat sekitar sehingga dapat mengetahui nilai faktor keamanan lereng pada tambang tuf di Desa Candirejo. Metode yang diguanakan adalah Rock Mass Rating (RMR) dan Slope Mass Rating (SMR).